Text
Aku Ini Binatang Jalang
Siapa yang tidak kenal dengan penyair terbesar di Indonesia, Chairil Anwar dengan karya puisinya yang melegenda hingga saat ini dengan judul Aku Ini Binatang Jalang. Kumpulan sajak Chairil Anwar dari tahun 1942-1949 dibukukan dengan judul Aku Ini Binatang Jalang ini terbit pertama kali pada tahun 1986. Menurut Nirwan Dewanto dalam kata pembuka mengatakan bahwa sajak-sajak Chairil Anwar menyediakan dasar bagi penulisan puisi sampai hari ini. Atau dalam sajak-sajak Indonesia yang terbaik, kita selalu dapat menemukan jejak-jejaknya. Chairil Anwar turut menegakkan sastra dan budaya tulisan.
| P00021D | 899.2211 CHA a | Perpustakaan | Available |
No other version available