Text
Three Wishes
Wahai ibu peri internet, inilah tiga permintaanku: Satu, menang lotre. Dua, menjadi penulis best seller. Tiga, sepasang sepatu cantik berwarna perak. Saat Rose membuat blog untuk tugas bahasa Inggris, dia tidak menyadari blog itu akan mengubah hidupnya. Perempuan anggun tak dikenal datang dan mengumumkan bahwa Rose memiliki kakek bangsawan Perancis yang ingin bertemu dengannya.
| A00051D | 813 ISA t | Perpustakaan (SMA) | Available |
No other version available