Ketika tiga pemuda berandal bersembunyi di toko kelontong tak berpenghuni setelah melakukan pencurian, sepucuk surat misterius mendadak diselipkan ke dalam toko melalui lubang surat. Surat yang ber…
Ketika tiga pemuda berandal bersembunyi di toko kelontong tak berpenghuni setelah melakukan pencurian, sepucuk surat misterius mendadak diselipkan ke dalam toko melalui lubang surat. Surat yang ber…
Katherine V menganggap cowok menjijikkan. Katherine X hanya ingin berteman. Katherine XVIII memutuskan Colin lewat email. Kalau soal pacar, ternyata tipe yang disukai Colin Singleton adalah cewek-c…
Jack sayang sekali pada mainan favoritnya, Si Piggy. SP selalu ada untuknya, saat senang maupun sedih. Sampai suatu hari hal paling mengerikan terjadi - SP hilang! Tetapi ada malam untuk mukjizat d…
Sebagai guru baru, Bu Guru Oishi ditugaskan mengajar di sebuah desa nelayan yang miskin. Di sana dia belajar memahami kehidupan sederhana dan kasih sayang yang ditunjukkan murid-muridnya. Sementara…
Aku Percy Jackson. Aku sudah dikeluarkan dari sekolah berkali-kali, sebagian karena aku penyandang Disleksia dan GPPH (Gangguan Pemusatan Perhatian dan Hiperaktif), sebagian lagi karena masalah sep…
Dengan kemampuan tingkat tinggi untuk mendeteksi kebohongan, tak ada dusta, betapa pun halus dan tersembunyinya, yang bisa lolos dari pengawasan Clare Lancaster. Bagaimanapun, pada level berbeda-be…
Lahir dari keluarga komunitas penyintas di pegunungan Idaho, Tara Westover berusia 17 tahun saat pertama kali menginjakkan kakinya di ruang kelas. Keluarganya sangat terisolasi dari masyarakat keba…
Bersama orang tua angkatnya, Sky pindah dari Inggris ke Amerika. Di sekolah, ia bertemu dengan Zed, tipikal murid berandalan tampan: disegani, ditakuti. Namun di hadapan Sky, entah mengapa sikap Ze…
Sudah tiga bulan sejak Elder mengeluarkan Amy dari kotak krio. Kehidupan yang selama ini dikenal Amy telah berakhir. Ke mana pun menoleh, yang dilihatnya hanyalah dinding-dinding pesawat luar angka…